Apakah kamu sedang sedih, kesel, kecewa atau bahkan marah?
Mungkin ada yang memfitnah kamu, ada orang yang mengambil hak mu, ada orang yang meremehkan kamu? 💔
Maka bersabarlah.. Karena sejatinya, Allah menciptakan sebagian dari kita untuk menguji dan memberikan cobaan bagi sebagian yang lain..
وَمَآ اَرْسَلْنَا قَبْلَكَ مِنَ الْمُرْسَلِيْنَ اِلَّآ اِنَّهُمْ لَيَأْكُلُوْنَ الطَّعَامَ وَيَمْشُوْنَ فِى الْاَسْوَاقِۗ وَجَعَلْنَا بَعْضَكُمْلِبَعْضٍ فِتْنَةً ۗ اَتَصْبِرُوْنَۚ وَكَانَ رَبُّكَ بَصِيْرًا
Dan Kami tidak mengutus rasul-rasul sebelummu (Muhammad), melainkan mereka pasti memakan makanan dan berjalan di pasar-pasar. Dan Kami jadikan sebagian kamu sebagai cobaan bagi sebagian yang lain. Maukah kamu bersabar?
Dan Tuhanmu Maha Melihat.
(QS. Al-Furqan : 20)
Copyright © 2020. All rights reserved.